MOU UAJY dengan PEMKAB Bantul

Bantul, 20/12/2022 Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) dengan PEMKAB Bantul Mengadakan Perjanjian bersama dibidang pariwisata ditandai denagan Memorandum Of Understanding (MOU) di ruang kerja Bupati Bantul. dihadirii oleh Kepala Dinas Pariwisata Bantul, Lurah Canden dan Lurah Triwidadi. Bupati Bantul Abdul Halim Muslih  mengucapkan terimaksih kepada lembaga penelitian dan pengapdian masyarakat UAJY telalah Memberikan karya pengambdian masyarakan berukpa Master Plan desa wisata.

Hasil pengambdian masyarakat yang dilakukan oleh 8 mahasiswa Fakultas Teknik UAJY di Kalurahan Canden dan Kalurahan Triwidadi dipaparkan. Sebagai tindak Lanjut, Bupati Bantul mengadakan perjanjian Kerjasama dan penandatangan MOU Kerjasama. hal ini berkaitan dengan mahasiswa UAJY akan melanjutkan pendapingan pengembangan pariwisata dari Master Plan hasil pengabdian masyarakat di desa Canden dan desa Triwidadi.

adapun Hasil pengabdian masyarakat Fakultas Teknik UAJY berupa 146 halaman desain desa wisata terdiri dari desain Gasebo, Desain Taman Bungan, Desain Taman Bermain Anak-anak DLL.